Faktor Kisar
By GEDABUZ - Senin, 03 September 2012
Kisar :
5/6 = 5/6 x 180 derajat = 150 derajat
1/6 = 1/6 x 180 derajat = 30 derajat.
Kisar pendek sering digunakan, karena mempunyai beberapa keuntungan,
diantaranya :
Gambar 13.8 Diagram Phasor dari Tegangan Induksi Lilitan
Gambar 13.9 Total ggl Et dari Tiga ggl Sinusoidal
Gambar 13.10 Kisar Kumparan
โข Menghemat tembaga yang digunakan.
โข Memperbaiki bentuk gelombang dari tegangan yang dibangkitkan.
โข Kerugian arus pusar dan Hysterisis dikurangi.
EL ggl yang diinduksikan pada masing-masing lilitan, bila lilitan merupakan kisar penuh, maka total induksi = 2 EL (gambar 13.11).
Gambar 13.11 Vektor Tegangan Lilitan
Sedangkan kisar pendek dengan sudut 30 derajat listrik, seperti diperlihatkan pada gambar 13.8b, maka tegangan resultannya adalah :
Atau
dimana p0 adalah kisar kumparan dalam derajat listrik.
Follow our blog on Twitter, become a fan on Facebook. Stay updated via RSS
0 komentar for "Faktor Kisar"